Sabtu, 12 Februari 2022

Butiran Rasa

Kunyanyikan sebuah puisi
Bait indah menjadi kata cinta
Yang bersulam indah
Menjadi butiran rasa cintaku

Burung yang terbang
Ingin kuhalang untuk meminta,
Pesan rinduku
Di sampaikan padanya sang 

Hai burung yang berterbang dan berkawan
Bantu aku untuk menghiburnya
Agar rindu ini bisa dirasakannya

Duhai angin yang bertiup
Sampaikan rinduku padanya
Lewat hembusan nafasnya
Hingga dia mencium bau rinduku

Tidak ada komentar:

Posting Komentar